Tangerang, tirasbanten.id - Proses seleksi Sekretaris Daerah (Sekda) Pemerintah Kabupaten Tangerang diduga terjadi maladministrasi. Pasalnya, salah satu anggota tim penguji internal dari Pemprov Banten tidak memenuhi syarat karena memiliki pangkat dan golongan yang jauh lebih rendah...
Pandeglang, tirasbanten.id - Sebagai bagian dari tanggung jawab sosial perusahaan (CSR), Asuransi Keluarga Syariah Indonesia (Asyki) meluncurkan program layanan kesehatan gratis bagi masyarakat pelosok Kabupaten Pandeglang. Pelayanan kesehatan gratis ini digelar di dua lokasi berbeda, di...